Home » , , » 6 Khasiat Daun Sirsak

6 Khasiat Daun Sirsak

Khasiat daun sirsak-- Siapa yang tak kenal buah sirsak, buah yang satu ini pasti sudah familiar di telinga masyarakat kita. Bukan hanya karena rasanya yang enak, tetapi juga karena khasiat daun sirsak yang dimilikinya. Oleh sebab itu ulasan kali ini kami akan mengangkan topik tentang khasiat daun sirsak.

Buah sirsak berasal dari Amerika yang mempunyai nama latin Anona muricata Linn, buah ini masih berkerabat dekat dengan buah srikaya. Buah sirsak sering juga disebut dengan durian belanda, karena terdapat duri yang mirip dengan buah durian dan Bangsa Belanda lah yang pertama kali memperkenalkan buah ini ke Indonesia. Sebelum kita menginjak ke topik utama, tidak ada salahnya jika kita mengetahui kandungan dari buah yang satu ini.


khasiat daun sirsak

Air merupakan kandungan terbanyak yang terdapat pada buah sirsak, selain air terdapat karbohidrat dengan kandungan 81,9% - 93,6% dari kandungan total. Tidak hanya air dan karbohidrat buah sirsak memiliki kandungan vitamin C (20 mg per 100 g), mineral ( fosfor 24 mg dan kalsium 14 mg per 100 g), dan juga mengandung banyak serat pangan ( 3,3 g per 100 g daging buah).

Sirsak mulai popular di indonesia setelah ditemukan berbagai khasiat daun sirsak. Daun sirsak punya manfaat? Yap, daun sirsak pun juga mempunyai berjuta manfaat, menurut penelitian, salah satu khasiat daun sirsak ialah dengan adanya senyawa antikanker alami. Mau tahu apa saja manfaat buah sirsak lebih jauh? ulasan di bawah ini mungkin dapat menjawabnya.

Khasiat Daun Sirsak Bagi Kesehatan

1.    Obat tradisional asma dan sesak nafas
Khasiat daun sirsak salah satunya digunakan untuk obat tradisional asma. Caranya siapka 7 daun sirsak, kemudian rebus dengan takaran air setengah gelas. Minumlah air rebusan daun sirsak setiap pagi hingga asma anda sembuh.

2.    Obat kanker
Khasiat daun sirsak selanjutnya yaitu obat kanker. Siapkan 10 lembar daun sirsak, kemudian  rebus dengan takaran 3 gelas air. Tunggu hingga menyisakan 1 gelas air rebusan daun sirsak. Minum selama 2 minggu 1 hari 2x. daun sirsak digadang-gadang mempunyai kekuatan 100 kali lebih kuat dari pada kemoterapi kanker. Hal ini dikarenakan buah sirsak hanya membunuh se l- sel tubuh yang tidak normal dan membiarkan sel - sel yang masih normal untuk hidup.

3.    Mengobati bisul
Siapkan 5-10 daun sirsak yang masih muda, tempelkan pada kulit yang terdapat bisul. Tunggu hingga bisul mongering.

4.    Obat batuk
Ternyata daun sirsak juga mempunyai manfaat untuk obat batuk. Caranya peraslah 7 daun sirsak hingga menghalikan air daun sirsak, tampunglah dan minum setiap pagi sebelum memakan apapun.

5.    Mengobati rematik dan eksim
Hancurkan 7 daun sirsak hingga halus, kemudian tempelkan pada bagian tubuh yang terasa sakit. Lakukan selama beberapa hari sampai rasa sakit tersebutt berangsur-angsur menghilang

6.    Mengobati sakit pinggang
Khasiat daun sirsak yang treakhir yaitu sebagai mengobati sakit pinggang. Siapkan 20 daun sirsak dan rebus dengan 5 gelas air sampai tersisa 3 gelas air rebusan daun sirsak. Minum 1x setiap hari dengan takaran � gelas.

Baiklah setelah kita mengetahui khasiat daun sirsak, sekarang satnya kita mengulas tentang manfaat buah sirsak.

Manfaat Buah Sirsak Bagi Kesehatan

1.    Melancarkan buang air kecil
Manfaat buah sirsak yang pertama yaitu untuk melancarkan buang air kecil. Bagi anda yyang sering mengalami nyeri saat buang air kecil jus buah sirsak sangat cocok untuk anda. Caranya dengan membuat jus dari buah sirsak ini, tetapi jangan mencampurnya dengan gula. Jus buah sirsak juga dapat mencegah haematuria yaitu bercampurnya urin dengan sel darah putih.

2.    Menjaga kesehatan tulang
Di atas sudah diulas bahwa salah satu kandungan buah sirsak yaitu fosfor dan kalsium yang dibutuhkan oleh tulang, oleh sebab itu buah sirsak mempunyai menfaat untuk menjaga kesehatan tulang.

3.    Meredakan migraine
Karena kandungan riboflavin atau vitamin B2 buah sirsak mempunyai manfaat untuk meredamkan migraine atau sakit kepala.

4.    Mencegah anemia
Kandungan zat besi yang terkandung pada buah sirsak sangat cocok untuk mencegah terjadinya anemia. Kita tahu bahwa zat besi sangat berperan dalam produksi sel darah merah.

5.    Meningkatkan energi
Ketika anda membuka buah sirsak pasti pertama kali yang dirasakan adalah aroma kesegarannya yang dapat meningkatkan mood anda. Kandungan thiaminnya juga dapat menambah enrgi anda.

6.    Mencegah kanker
Manfaat buah sirsak yang terakhir yaitu mencegah kanker. Buah sirsak mempunyai kandungan Annonaceous acetogenins merupakan zat yang bertugas untuk membunuh sel - sel yang berbahaya sepertti kanker. Annonaceous acetogenins dapat membunuh 12 jenis sel ganas penyebab kanker.

Itulah sediki ulasan tentang khasiat daun sirsak.Terima kasih dan semoga bermanfaat, dan agar kebermanfaatnya bisa untuk lebih banyak orang, silahkan share via facebook, twitter, email kepada saudara,sahabat dan teman Anda.

0 komentar:

Posting Komentar